Apakah Penerjemah Ijazah Harus Tersumpah?
Penerjemah Ijazah bertugas untuk menerjemahkan dokumen resmi ijazah dari bahasa Indonesia yang tujuan penggunaan dokumen terjemahan ijazah tersebut salah satunya sebagai persyaratan melengkapi pengisian formulir beasiswa ke luar negeri. Secara umum dokumen ijazah yang harus diterjemahkan adalah ijazah SMA, transkrip akademik, ijazah S1, sertifikat pengalaman dan keahlian dan sejenisnya. Sehingga pemburu beasiswa akan sangat membutuhkan […]